Jajanan yang lagi nge-Hits! Kamu wajib mencobanya
Hai..hai sudah wekend saja ya :D uda siap-siap dong nanti mau jala-jalan kemana?. Hal yang paling menarik saat berjalan-jalan adalah dengan berwisata kuliner. Yup, siapa si yang gak suka jalan-jalan sekaligus berwisata kuliner, menikmati pesona keindahan yang terbentang luas sembari menikmati sajian makanan yang bisa menggoyangkan lidah anda tentu saja ini adalah kenikmatan yang ingin dicapai oleh semua orang, bukan?. Untuk itu anda wajib mencoba beberapa jajanan yang lagi nge-hits saat ini yang bisa membuat wekeend anda jadi yahut dan ciamik.
Intip yuk jajanan apa saja yang lagi nge-hits saat ini.
Merupakan jajanan khas dari kota Jakarta. Kue ini memiliki ukuran yang kecil, hanya berdiameter sekitar 4 cm.Awal kemuculannya kue ini hanya bervariasan original atau rasa asli dari si kue cabit ini. Namun seiring dengan berkembangnya trend masyarakat kini kuet cubit telah memiliki banyak varian rasa, dan varian yang paling nge-hits adalah si green tea sekaligus si red velvet pun tak ketinggalan. Selain karena rasanya yang mulai berinovasi cara pembuatannya kue cubit pun tergolong muda yaitu dengan menuangkan adonan yang telah dibuat kedalam cetakan lalu tunggu beberapa saat kemudian tambahkan toping diatasnya, dan si kue cubitpun bisa langsung dinikmati fresh to the cetakan :D
Seblak merupakan makanan khas dari kota bandung yang sangat unik. Seblak
ini terbuat dari bahan dasar kerupuk mentah yang direbus dalam air
mendidih kemudian ditumis dengan berbagai macam jenis bahan pelengkap
lainnya, misalnya seperti telur, sayuran, seafood dan lain sebagainya.
Selain rasanya yang enak dan dapat menggoda selera, makanan ini juga
memiliki harga yang cukup terjangkau dan biasanya banyak tersedia di
pinggir jalan bahkan didaerah asalnya sendiri seblak telah masuk kedalam daftar menu cafe-cafe terkenal di mota Bandung
Siapa si yang gak kenal dan merasakan nikmatnya mie lidi. Bahkan saat kita masih SD pun sudah akrab sekali dengan jenis jajan yang beken dikalangan anak-anak SD. Eits, saat ini si mie lidi ini sedang naik pamor, terbukti dengan semakin banyak produksen mie lidi yang siap saling beradu kualitas. Selain itu saat ini mie lidi juga telah memiliki puluhan varian rasa yang siap memanjakan lidah masa kecil anda semua.
Itulah tiga makanan yang sedang hits saat ini, yang siap menemani wekeend anda, tertarik merasakan kenikmatan dari masing-masing jajanan tersebut? Segeralah menuju para penjual jajanan diatas :D
0 komentar: